Perpustakaan IAKN Toraja

Profil Perpustakaan

Visi dan Misi

Visi

Menjadi Pusat Pengetahuan untuk Pengembangan Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Misi
  1. Memberikan layanan pustaka kepada civitas akademika dan pemustaka lainnya dalam mendukung pendidikan,penelitian dan pengabdian masyarakat;
  2. Melestarikan pengetahuan dan budaya melalui penyediaan literatur;
  3. Mengelola dan melayankan terbitan berkala dalam rangka mendukung publikasi karya keilmuan para akademisi;
  4. Mengimplementasikan pengelolaan perpustakaan berbasis teknologi dan informasi dengan mengikuti era perkembangan teknologi.

sejarah

Institut Agama Kristen Negeri Toraja adalah salah satu lembaga Pendidikan Tinggi yang berada di bawah naungan Departemen Agama c.q. Dirjen Bimas Kristen Departemen Agama, berdasarkan KePres No. 27 Tahun 2004 tanggal 12 April 2004 tentang Pendirian Sekolah Sekolah Tinggi Agama Kristen Palangka Raya dan Sekolah Sekolah Tinggi Agama Kristen Toraja. Berdasarkan KePres ini, dikeluarkan Keputusan Menteri Agama (KMA) No. 347 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri Palangka Raya dan Sekolah Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri Toraja.

IAKN Toraja adalah lembaga pendidikan yang cikal-bakalnya adalah Sekolah Tinggi Teologi Rantepao (STT Rantepao). STT Rantepao sendiri adalah lembaga pendidikan teologi yang didirikan oleh Gereja Toraja pada tanggal 1 Oktober 1964. STT Rantepao lahir dari pergumulan dan keinginan Gereja Toraja untuk memiliki lembaga pendidikan tinggi Teologi untuk mempersiapkan dan menghasilkan tenaga-tenaga pelayan yang masih dirasakan sangat kurang waktu itu.

Sekolah Tinggi Teologi Rantepao yang dikelola oleh Yayasan Pendidikan Teologi Gereja Toraja (YPTh), telah menghasilkan banyak tenaga-tenaga pelayan dalam lingkungan Gereja Toraja dan gereja-gereja lain (seperti: Gereja Toraja Mamasa, Gereja Protestan Indonesia di Luwu, Gereja Protestan di Sulawesi Tenggara, gereja Protestan indonesia Timur dll). Selain itu, juga telah dihasilkan guru-guru agama Kristen yang telah mengabdikan dirinya pada berbagai jenjang pendidikan di berbagai tempat, baik sekolah negeri maupun pada sekolah-sekolah swasta.

Seiring dengan perjalanan waktu, Gereja Toraja menyambut positif keinginan pemerintah untuk mendirikan STAKN di Tana Toraja, sehingga tidak keberatan jika keinginan itu direalisasikan melalui pendidikan teologi yang sudah ada yaitu STT Rantepao. Oleh karena itu STT Rantepao diserahkan ke negara c.q. Departemen Agama untuk diproses menjadi Sekolah STAKN Toraja melalui Keppres No. 27 Tahun 2004 tanggal 12 April 2004.

Dari sejarah singkat ini dapat diketahui bahwa IAKN Toraja memiliki ikatan historis dan ikatan moral yang kuat dengan Gereja Toraja c.q. STT Rantepao. Diharapkan ke depan, ikatan ini tetap menjiwai proses dan perjalanan IAKN Toraja.

sumber daya manusia

Kepala UPT Perpustakaan

Nama: Andarias Manting, S.Th.
NIP. 197103042007011034
Alamat: BTN Griya Toraja Indah Blok G. No.4 Mapongka
Kel. Rante Kalua' Mengkendek Kab. Tana Toraja
Pendidikan: Strata Satu (S1) Teologi
Jabatan Struktural: Kepala UPT Perpustakaan
Jabatan Fungsional: Pustakawan Ahli Madya

Personil Kerja 1

Nama: Yulius Paembonan, S.I.P.
NIP.197411032005011002
Alamat: Bori Pangli 91831 Kab. Toraja Utara
Pendidikan: Strata Satu (S1) Ilmu Perpustakaan
Jabatan Struktural:
Jabatan Fungsional: Pustakawan Ahli Pertama

40

Personil Kerja 2

Nama: Hamuni Kalobong, S.I.Pust.
Status Kerja: Non ASN
Alamat: Lundan Kel. Rante Kalua' Kec.Mengkendek 91871 Kab. Tana Toraja
Pendidikan: Strata Satu (S1) Ilmu Perpustakaan
Jabatan Struktural:
Jabatan Fungsional:

Personil Kerja 3

Nama: Yuliana Siappa Datu, S.SI
Status Kerja: Non ASN
Alamat: Tondon Makale Kec.Makale 91811 Kab. Tana Toraja
Pendidikan: Strata Satu (S1) Ilmu Perpustakaan
Jabatan Struktural:
Jabatan Fungsional:

Personil Kerja 4

Nama: Sarmita Sumule, S.I.Pust
Status Kerja: Non ASN
Alamat: Tampak Kec.Rantepao 91831 Kab. Toraja Utara
Pendidikan: Strata Satu (S1) Ilmu Perpustakaan
Jabatan Struktural:
Jabatan Fungsional:

Scroll to Top
hacklink panel hacklink al hacklink hacklink maltcasino.net sekabet.net iqos terea sigara juul 이저이트 라이브 카지 임 베팅 포럼 - 스포츠 베팅 & 카지노 커뮤니티 meritking alinacatirng
hack forum hack forum hacklink hacklink hacklink hacklink panel cami halısı cami halısı cami halısı cami halısı cami halısı cami halısı saricahali.com.tr cami halısı cami halısı cami halısı cami halısı evden eve nakliyat ofis taşıma seo hizmeti Onwin vds vds sunucu tronscan wbahis wbahis google.com.tr
Hacklink Hacklink panel Hacklink panel Hacklink panel Hacklink panel Hacklink panel Hacklink panel
matadorbet matadorbet fixbet
Deneme bonusu Deneme Bonusu veren siteler
ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino ByCasino
Casimo Casimo Casimo Casimo Fixbet Fixbet Fixbet MatadorBet MatadorBet MatadorBet
hacklink panel hacklink al hacklink hacklink maltcasino.net sekabet.net iqos terea sigara juul ???? ??? ?? ? ?? ?? - ??? ?? & ??? ???? meritking